Selamat Membaca

Pahami dan resapi setiap langkah yang kau ikuti.

Sabtu, 21 September 2013

TCP / IP Model

Application Layer Lapisan ini mempunyai fungsi sebagai interface (antarmuka) antara pengguna dengan data. Pada lapisan ini terdapat semua aplikasi yang menggunakan protocol TCP/IP. Macam-macam protokol tersebut, yaitu : TELNET, FTP,SMTP, DNS, HTTP, dan WWW. Transport Layer Transport layer berfungsi untuk mengadakan komunikasi antara dua host/komputer. Protocol yang ada pada lapisan ini adalah TCP (Transmission Control Protocol) dan UDP (User...

Osi Layer

Application Layer Bertanggung jawab sebagai penghubung utama antara aplikasi yang berjalan pada satu komputer dan resources network yang membutuhkan akses padanya. Yang bertugas menyediakan jasa untuk aplikasi pengguna. Layer ini bertanggung jawab atas pertukaran informasi antara program komputer, seperti program e-mail, dan service lain yang jalan di jaringan, seperti server printer atau aplikasi komputer lainnya. Presentation Layer Bertanggung...